PRAKTIKUM HIDROLISIS GARAM
PRAKTIKUM HIDROLISIS GARAM
HIDROLISIS
GARAM
Dalam percobaan ini akan diselidiki
sifat beberapa larutan garam di dalam air, untuk menemukan hubungan antara
ion-ion pembentuk garam dengan sifat larutan garam di dalam air.
1.
ALAT DAN BAHAN
ALAT
|
BAHAN
|
Pipet tetes
Pelat tetes
|
Larutan NaCl 1 M
Larutan NH4Cl 1 M
Larutan Na2CO3 1 M
Larutan NH3COONa 1 M
Larutan Na3PO4 jenuh
Larutan AI2(SO4)3
jenuh
Larutan Na2SO4 1 M
Kertas lakmus merah dan biru
|
Perhatian: Hati-hati dalam menggunakan larutan kimia
2.
CARA KERJA
a.
Siapkan
pelat tetes dan letakkan potongan kertas lakmus merah dan biru pada setiap
lekukan.
b.
Tetesi
kertas lakmus pada lekukan pelat tetes menggunakan larutan diatas secara urut.
c.
Amati
perubahan warna kertas lakmus.
d.
Isilah
tabel pengamatan berikut.
Tabel
Pengamatan
Larutan Garam
|
Basa Pembentuk
|
Asam Pembentuk
|
Sifat
|
||
Rumus Kimia
|
Kuat/Lemah
|
Rumus Kimia
|
Kuat/Lemah
|
||
NaCl
|
NaOH
|
Kuat
|
HCl
|
Kuat
|
Netral
|
NH4Cl
|
NH4OH
|
Lemah
|
HCl
|
Kuat
|
Asam
|
Na2CO3
|
NaOH
|
Kuat
|
H2CO3
|
Lemah
|
Basa
|
NH3COONa
|
NaOH
|
Kuat
|
CH3COOH
|
Lemah
|
Basa
|
Na3PO4
|
NaOH
|
Kuat
|
H3PO4
|
Lemah
|
Basa
|
AI2(SO4)3
|
AI2(OH)
|
Lemah
|
H2SO4
|
Lemah
|
Asam
|
Na2SO4
|
NaOH
|
Kuat
|
H2SO4
|
Lemah
|
Netral
|
3.
BAHAN DISKUSI
a. Berdasarkan percobaan di atas, kesimpulan
apakah yang dapat anda ambil tentang sifat larutan garam di dalam air?
b. Adakah hubungan antara asam dan basa
pembentuk garam dengan sifat larutan garam di dalam air? Jelaskan!
JAWAB
a. Berdasarkan praktikum diatas, sifat larutan garam dalam air
ada tiga macam yaitu netral, basa dan asam. Berikut
pengelompokan larutan berdasar hasil praktikum di atas.
Ø Larutan yang bersifat netral adalah
NaCl, dan Na2SO4
Ø Larutan yang bersifat basa adalah
CH3COONa, Na2CO3, Na3PO4
Ø Larutan yang bersifat asam adalah
NH4Cl, Al2(SO4)3
b. asam dan basa pembentuk garam dengan
sifat larutan garam di dalam air ada hubungannya yaitu apabila:
-
Garam yang berasal dari basa kuat dan asam kuat
larutannya dalam air bersifat netral.
-
Garam yang berasal dari basa kuat dan asam lemah
larutannya dalam air bersifat basa.
-
Garam yang berasal dari basa lemah dan asam kuat
larutannya dalam air bersifat asam.
KESIMPULAN
- Apabila garam yang terbentuk dari asam kuatdan basa kuat maka sifat larutan garamnya netral. pH=7
- Apabila garam yang terbentuk dari asam kuatdan basa lemah maka sifat larutan garamnya asam. pH>7
- Apabila garam yang terbentuk berasal dari asam lemah dan basa kuat maka sifat larutan garamnya basa. pH<7
- Apabila garam yang terbentuk dari asam lemah dan basa lemah maka sifat larutan garamnya bisa bersifat netral, asam maupun basa tergantung pada harga ka dan harga kb.
Untuk lebih jelasnya mengenai cara menentukan larutan
garam tersebut bersifat asam atau basa menggunakan kertas lakmus kami gambarkan
sebagai berikut:
Comments
Post a Comment